Hidup Sehat dengan Makanan Sehat



Makanan merupakan faktor penting untuk menjaga tubuh tetap sehat sehingga aktivitas sehari-hari tidak terganggu.

Kurangnya perhatian terhadap asupan makan, dapat mendatangkan penyakit dan tidak sedikit yang harus diobati dengan biaya besar.

Untuk itu, memulai pola hidup sehat dengan membiasakan mengkonsumsi makanan sehat menjadi solusi serta investasi untuk diri sendiri.

Berikut daftar makanan untuk hidup sehat:

1. Madu 

Madu bisa dijadikan pemanis pengganti gula pasir. Dengan mengonsumsi madu setiap hari dapat membantu kita terhindar dari penyakir diabetes.

2. Kurma

Mengganti cemilan dari gorengan dengan kurma merupakan langkah awal yang baik untuk memulai pola hidup sehat.

Kurma dapat membantu menstabilkan gula darah dan pengganti gula yang lebih sehat dengan rasanya yang manis. Tak hanya itu, selain memaniskan, kurma kaya akan nutrisi, serat, dan antioksidan.

3. Rempah

Rempah merupakan bagian dari tumbuhan yang beraroma dan berasa kuat contohnya seperti kayu manis, dan cengkeh 

Selain bisa menurunkan gula darah, rempah mampu memelihara kesehatan jantung. Seperti bawang putih, daun salam, jinten, ketumbar, kayu manis, dan buah pala.

6. kimchi

Bagi pengamat budaya Korea tentu makanan ini sudah tak asing lagi. Kebiasaan orang korea selalu menyertakan kimchi di setiap makanannya karena terbukti makanan ini memiliki banyak manfaat.

7. Makanan prebiotik

Makanan prebiotik adalah makanan dengan serat tinggi yang berfungsi sebagai makanan bagi bakteri baik yang ada ditubuh kita. Contohnya manggis dan air kelapa.

Demikianlah 7 jenis makanan yang dapat kita konsumsi setiap hari agar hidup sehat menurut Dr Zaidul Akbar.

(Zurrohmah)

Comments

Popular posts from this blog

Sabar dalam Dakwah

Collaboration DEMA Akhwat STID mohammad Natsir X DLC (Da'wah Language Club)

Temu Tokoh